Sayap%20Laki

Membangun HotSpot dengan Huawei e5830 MiFi Wireless Modem


Membangun HotSpot dengan Huawei e5830 MiFi Wireless Modem ImageSalah satu keunggulan dari Huawei e5830 MiFi Modem adalah kita dapat menggunakannya untuk berbagi (share) koneksi internet dengan perangkat lain yang support dengan koneksi wireless. Anda tidak perlu repot-repot lagi merencanakan membeli wireless router sebagai perangkat tambahan karena pada modem ini sudah di sediakan (built-in) wireless router yang siap digunakan. Sederhananya, modem kecil ini dapat digunakan untuk membangun sebuah mini hotspot di tempat anda.
Bagi seorang administrator jaringan, pasti sangat mudah untuk membangun sebuah mini HotSpot dengan Huawei e5830 MiFi Modem. Tetapi bagi pengguna umum yang belum terbiasa, mungkin akan sedikit kesulitan saat pertama kali membangun hotspot menggunakan modem e5830.

Setting Huawei e5832 Wireless Modem



Setting Huawei e5832 Wireless Modem ImagePada artikel sebelumnya kami membahas tentang spesifikasi, kualitas dan review tentang Huawei e5832 Wireless Modem.
Untuk yang belum tahu, huawei e5832 ini juga dikenal sebagai IMO, router yang menggunakan baterai sebagai daya utama sebuah wireless 3G modem. Beberapa orang mengistilahkannya sebagai Mi-Fi, sebuah mini router yang mampu menggantikan router konvensional.
Menggunakan SIM Card 3G sebagai media penghubung ke internet, serta mampu digunakan sebagai router dalam waktu bersamaan, anda dapat membuat mini hotspot sendiri yang dapat anda gunakan dimana saja dan kapan saja. Tidak perlu menyediakan tempat yang luas untuk menggunakan modem ini karena bentuknya yang mini dan ramping.

Cara memblokir wifi / hotspot


Saat ini banyak sekali tempat - tempat yang menyediakan fasilitas hot spot alias wifi. Fasilitas tersebut ada yang gratis alias free dan ada pula yang berbayar. Baik kantor pemerintah, sekolah, kampus, warnet, perusahaan swasta dan bahkan tempat - tempat umum seperti bandara, stasiun maupun terminal telah menyediakan fasilitas hot spot. Namun demikian kita tidak selalu dapat bebas mengakses wifi / hotspot tersebut dikarenakan mempunyai sistem proteksi / security yang ketat. Hal ini dikarenakan si admin hot spot / wifi di tempat tersebut menginginkan hanya orang tertentu saja yang dapat mengakses jaringannya. Namun kita juga tidak kehilangan akal untuk tetap dapat menggunakan fasilitas wifi tersebut dengan bebas. Ada beberapa cara yang dapat kita lakukan untuk menembus security sebuah wifi / hotspot. Dalam artikel ini akan saya bahas cara "kloning". Mengapa disebut kloning, ini karena kita akan menduplikat PC / laptop pengguna wifi / hotspot yang sudah terdaftar / diijinkan untuk mengakses wifi. Dalam artikel ini saya menggunakan bantuan software scanner yang bernama WinARP yang dapat kita download secara free di internet. Menurut saya kemampuan WinARP ini sudah tidak perlu diragukan lagi. Namun cara ini hanya dapat dilakukan untuk Wifi yang tidak menggunakan WEP Security.

MENGENAI MASALAH JARINGAN

Di dalam artikel tips dan trik kali ini, akan dibahas tentang bagaimana menangani masalah jaringan komputer. Kebanyakan masalah berhubungan dengan TCP/IP, yaitu bagaimana konfigurasi komputer pada jaringan. Langkah-langkah ini bisa Anda lakukan untuk menganalisa dan memecahkan masalah pada TCP/IP Anda. Langkah 1: Periksa Konfigurasi Tahap pertama pada proses troubleshooting adalah dengan memeriksa konfigurasi TCP/IP. Caranya: 1. Start -> All Program -> Accessories -> Commad Prompt 2. Ketik perintah ipconfig /all 3. Setelah itu akan tampil hasil konfigurasinya. Perhatikan bahwa beberapa komputer mungkin mempunyai beberapa kartu antarmuka jaringan, dan Windows juga bisa mengenali port Firewire sebagai adapter jaringan. Anda harus memperhatikan interface yang akan dikonfigurasi. 4. Jika konfigurasi masih kosong, maka ada beberapa kemungkinan:

Masalah pada Jaringan/Network


Banyak masalah yang umum terjadi di sistem anda atau mungkin di jaringan yang terkait, meskipun tidak tampak pada awalnya. Sebagai contoh, alasan kenapa sistem tidak mengizinkan pengguna untuk login,  ini mungkin salah satu masalah dari jaringan yg kita miliki dengan sebab yg bermacam-macam. Saya coba jelaskan sedikit cara untuk mengidentifikasi penyebab masalah jaringan yang sering kita dihadapi sehari-hari terutama untuk para Admin Linux atau Technical Support IT. Yang saya jelasakan dibawah ini hanya yg umum saja & diaplikasikan pada OS linux OpenSUSE, tapi tidak menutup kemungkinan pd OS/system yg lain juga.  :) … juga untuk user pengguna juga mungkin bisa jadi acuan utk memperbaiki sendiri tanpa meminta bantuan Admin Network-nya … (lalu ngapain tuh Admin!.. :) )
Pada saat memeriksa koneksi jaringan dari mesin Anda, bisa dilakukan sebagai berikut :
  1. Jika menggunakan koneksi ethernet, periksa hardware yang pertama. Pastikan kabel jaringan Anda dengan benar dihubungkan ke komputer Anda. Lampu kontrol di samping konektor ethernet Anda, jika tersedia, harus menyala & aktif.  Jika sambungan gagal, cek apakah kabel jaringan Anda bekerja dengan komputer lain. Jika tidak, kartu jaringan Anda menyebabkan kegagalan. Jika hub atau switch termasuk dalam konfigurasi jaringan Anda, ini mungkin tersangka dari masalah yg dihadapi.
  2. Jika menggunakan koneksi nirkabel, periksa apakah link nirkabel dapat dilakukan dengan mesin lainnya. Jika hal ini tidak terjadi, cek ulang Wirelles Acces Pointnya & juga koneksi kabel ke switchnya.

Cara Instalasi IP Address


1)Pilih Mulai tombol, maka menu Pengaturan, kemudian Control Panel dari menu Pengaturan.
2)Double klik pada Network Connections.

Definisi hub,switch, router dan acces point



Jaringan komputer berkembang dengan sangat cepat. Salah satu pemicunya adalah kebutuhan untuk berbagi pakai alat (device) maupun data baik pada lokasi yang sama ataupun lokasi yang berbeda. Jaringan komputer yang berada pada lokasi yang sama dengan jarak yang tidak jauh disebut dengan jaringan komputer local (LAN). Topologi yang biasa digunakan pada jaringan lokal ini adalah topologi star. Ini berarti dibutuhkan satu alat tambahan yang disebut dengan hub atau switch.

Macam - macam Topologi

Topolgoi Bus

bus 
bus
Pada topologi Bus, kedua unjung jaringan harus diakhiri dengan sebuah terminator. Barel connector dapat digunakan untuk memperluasnya. Jaringan hanya terdiri dari satu saluran kabel yang menggunakan kabel BNC. Komputer yang ingin terhubung ke jaringan dapat mengkaitkan dirinya dengan mentap Ethernetnya sepanjang kabel. Linear Bus: Layout ini termasuk layout yang umum. Satu kabel utama menghubungkan tiap simpul, ke saluran tunggal komputer yang mengaksesnya ujung dengan ujung. Masing-masing simpul dihubungkan ke dua simpul lainnya, kecuali mesin di salah satu ujung kabel, yang masing-masing hanya terhubung ke satu simpul lainnya. Topologi ini seringkali dijumpai pada sistem client/server, dimana salah satu mesin pada jaringan tersebut difungsikan sebagai File Server, yang berarti bahwa mesin tersebut dikhususkan hanya untuk pendistribusian data dan biasanya tidak digunakan untuk pemrosesan informasi. Instalasi jaringan Bus sangat sederhana, murah dan maksimal terdiri atas 5-7 komputer. Kesulitan yang sering dihadapi adalah kemungkinan terjadinya tabrakan data karena mekanisme jaringan relatif sederhana dan jika salah satu node putus maka akan mengganggu kinerja dan trafik seluruh jaringan.

cara instalasi Wi-Fi

Untuk memasang jaringan WiFi anda perlu:
1.J nirkabel atau router gerbang – coba yang D-Link DI-624 AirPlus Xtreme G 802.11g router)
2.J adaptor nirkabel untuk setiap sistem yang terhubung ke jaringan. (Salah satu atau lebih D-Link AirPlus Xtreme G 802.11g wireless Adapters: a DWL-G650 PC Card adaptor untuk Windows 2000 notebook PC dan DWL-G520 PCI Adapter sekunder desktop untuk menjalankan Windows XP Home Edition.
3.J broadband sambungan ke Internet (biasanya melalui kabel atau DSL modem).
4.Sebuah kabel Ethernet Alamat IP yang diberikan untuk sistem anda oleh ISP Anda jika Anda menggunakan alamat IP statis.

Jaringan WAN


Wide Area Network (WAN) adalah suatu jaringan yang digunakan untuk membuat interkoneksi antar jaringan local yang secara fisik tidak berdekatan satu sama lain, yang secara fisik bisa dipisahkan dengan kota, propinsi, atau bahkan melintasi batas geography – lintas negara dan benua. Ada beberapa Teknologi Jaringan WAN saat ini yang bisa kita gunakan. Berbeda dengan jaringan LAN, ada perbedaan utama antara keduanya dimana terletak pada jarak yang memisahkan jaringan-2 yang terhubung tersebut. WAN menggunakan media transmisi yang berbeda, maupun hardware dan protocol yang berbeda pula dengan LAN. Data transfer rate dalam komunikasi WAN umumnya jauh lebih rendah dibanding LAN.

Design Solusi Cluster

Solusi Design Clustering System Sesuai Kebutuhan Dalam Organisasi Anda Untuk Memberikan Tingkat Availability Yang Tinggi
Article ini lanjutan dari system cluster sebelumnya. Satu hal yang perlu anda putuskan saat anda mempertimbangkan solusi clustering untuk jaringan anda adalah apa yang anda harapkan dalam merealisasikan cluster – dengan kata lain seberapa availability, reliability, dan scalability yang anda perlukan. Beberapa organisasi menganggap suatu downtime sekecil apapun tidak bisa ditolerir, maka tingkat availability yang tinggi sangat diharapkan, dan clustering dapat memberikan suatu solusi yang melindungi terhadap tiga macam kemungkinan kegagalan:

Diagram atau Skema Jaringan Komputer

Masih banyak yang bertanya tentang skema jaringan, bagaimana menghubungkan perangkat jaringan untuk membentuk suatu jaringan computer yang operasional. Diagram atau skema jaringan bisa bermacam-macam tegantung kebutuhan dan skala besar kecilnya suatu jaringan.
Berikut adalah berbagai macam diagram jaringan atau skema jaringan yang disesuaikan dengan kebutuhan baik untuk rumahan, kantoran atau jaringan korporasi. Sebelumnya perlu juga diketahui bahwa suatu computer dalam suatu jaringan memerlukan suatu kartu jaringan yang disebut Ethernet Card / NIC adapter dengan RJ-45 port baik yang berkecepatan 10/100Mbps ataupun yang gigabit Ethernet.

Membangun Jaringan Komputer Wireless Dengan D-Link DAP-1360


D-Link DAP-1360 adalah perangkat wireless access point yang dapat dikonfigurasikan dalam berbagai operation modes seperti berikut ini:
  1. wireless access point mode
  2. wireless client mode
  3. wireless repeater mode
  4. bridge mode
  5. bridge dengan AP mode
  6. WISP client router mode
  7. WISP repeater mode
Saya tidak akan mendiskusikan semua mode operasi dari peranti D-Link DAP-1360 ini akan tetapi hanya membahas bagaimana membangun jaringan komputer wireless dengan operation mode sebagai access point atau sebagai wireless repeater untuk membentangkan jangkauan yang lebih luas dari jaringan wireless anda saat ini.
Membangun Jaringan Komputer Wireless Dengan DAP-1360 AP
Klik untuk detail spec
Pada umumnya sambungan broadband internet Speedy menggunakan modem yang dilengkapi dengan fitur router atau firewall menjadi satu dalam satu pernagkat. Walau sudah banyak yang menggunakan modem wireless router, akan tetapi masih banyak yang menggunakan modem router tanpa wireless.
Instalasi DAP-1360 Sebagai Wireless AP
Default Gateway